Beranda Headline Mini Pesta Blogger Aceh

Mini Pesta Blogger Aceh

BERBAGI

Semarak Pesta Blogger 2010 semakin terasa. Beberapa daerah telah dikunjungi oleh panitia pusat. setelah Padang, Makasar dan beberapa daerah lainnya, aceh juga menjadi salah satu kota tujuan.

Terpilihnya Aceh sebagai salah satu daerah pelaksanaan mini Pesta Bloger 2010 patut disyukuri. Karena disinilah kesempatan untuk kita, Aceh, untuk dapat menunjukkan bahwa kita juga ada, dan kita juga mampu.

Nah, untuk Aceh sendiri, mini Blogger ini akan dilaksanakan pada hari Kamis, 7 Oktober 2010. Acara dilaksanakan selama satu hari penuh dengan berbagai kegiatan yang menari

Iklan Souvenir DETaK

“Rayakan Keberagaman” yang menjadi tema Pesta Blogger 2010 kali ini memang menjadi Pesta Blogger semakin berwarna. Demikian halnya dengan mini Pesta Blogger Aceh, “keberagaman” ini akan menjadi sebuah tantangan yang sangat menarik. tentunya dalam hal mengenal dan memahami segala perbedaan dan keberadaan komunitas-komunitas yang ada di Aceh.

Nah, bagi teman-teman yang ingin ikut berpartisipasi di acara puncak, sudah boleh siap-siap nih…. dan jangan sampai ketinggalan. Akan banyak kegiatan yang sangat menarik.

Kapan lagi jika bukan sekarang, tunjukkan kreatifitasmu, imajinasimu, untuk kita, Aceh!