Home » Headline You are browsing entries filed in “Headline”

Pemenang Menulis Sejarah Aceh

Assalamualaikum
Akhirnya, sesuai agenda dari lomba “Penulisan Sejarah Aceh” beberapa waktu lalu, kinilah saatnya hari yang ditunggu-tunggu, khususnya oleh para peserta yang telah mengirimkan tulisan.
Dari awal lomba hingga penutupan, 28 Oktober 2010, panitia menerima sedikitnya 35 tulisan dari berbagai kalangan dan dari berbagai daerah, baik di Aceh, Jakarta, Bandung hingga dari mancanegara seperti Malaysia dan Cairo.
Panitia [...]

November 1st, 2010 | Posted in Headline | Read More »

KNPI Banda Aceh Siap Jadi Mitra Pemerintah

Banda Aceh- Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Banda Aceh siap menjadi mitra Pemerintah Kota Banda Aceh untuk terus mendukung pemerintah dalam mewujudkan pembangunan yang berkelanjutan, “Pemuda akan selalu menjadi penyeimbang pemerintah dalam mewujudkan pembangunan khususnya di Kota Banda Aceh” ungkap Ketua KNPI Banda Aceh, Sabri Bardrudin, ST., saat memberikan sambutan dalam acara peringatan Hari Sumpah [...]

October 30th, 2010 | Posted in Headline | Read More »

CHARITY NIGHT-ATJEH Movement for Indonesia

Bencana tsunami di Mentawai telah merenggut ratusan nyawa dan meluluhlantakkan kepulauan Mentawai, Sumatera Barat. Kita yang pernah merasakan bencana tsunami dapat merasakan kepedihan yang di alami oleh saudara-saudara kita di Mentawai. Sedikit rasa kepedulian kita akan sangat berarti bagi mereka.
Kami mengundang fotografer yang ingin berpartisipasi dalam kegiatan malam pengumpulan dana bagi korban tsunami Mentawai yang [...]

October 29th, 2010 | Posted in Headline | Read More »

Tiga Besar Blog Contest

Setelah melalui proses verifikasi dari 443 usulan blog, menjadi lima besar dan dilanjutkan dengan penilaian dari Dewan Juri Blog Award Pesta Blogger 2010, kami membawa kabar terbaru siapa saja yang masuk nominasi tiga besar untuk setiap kategori blog. Berikut ini adalah tiga nominasinya.
Kategori Blog Komunitas Wilayah
1. bloggerbekasi.com
2. http://www.jalancahaya.org/
3.http://deblogger.org/
Kategori Blog Komunitas Hobi
1. http://teamtouring.net/
2. http://indonesiasketchers.blogspot.com/
3. http://kastilfantasi.wordpress.com/ danhttp://www.kummara.com/ [...]

October 28th, 2010 | Posted in Headline | Read More »

SEJARAH PERANG ACEH

Perang Aceh adalah perang Kesultanan Aceh melawan Belanda dimulai pada 1873 hingga 1904. Kesultanan Aceh menyerah pada 1904, tapi perlawanan rakyat Aceh dengan perang gerilya terus berlanjut.
Pada tanggal 26 Maret 1873 Belanda menyatakan perang kepada Aceh, dan mulai melepaskan tembakan meriam ke daratan Aceh dari kapal perang Citadel van Antwerpen. Pada 8 April 1873, Belanda [...]

October 27th, 2010 | Posted in ENSIKLOPEDIA, Headline | Read More »

Tolak Soeharto Sebagai Pahlawan

Banda Aceh Komponen masyarakat sipil Aceh menolak keras atas wacana penetapan Soeharto sebagai pahlawan nasional, pernyataan tersebut disampaikan ketika konferensi pers di Tower Café, Minggu (25/10).
Dalam pernyataan sikap tersebut dilontarkan oleh berbagai komponen masyarakat sipil di Aceh, mereka keberatan terhadap pemerintah untuk memberikan gelar pahlawan nasional kepada Soeharto. “Dalam pandangan kami, rencana pemberian [...]

October 25th, 2010 | Posted in Headline | Read More »

Kopi Gayo

Takengon terhampar diantara lekuk bukit dan gunung-gunung
Sapuan awan tipis menutupi kumpulan atap rumah putih memantulkan cahaya pagi
Hutan hijau lapis berlapis beitu angun
(Adalah kutipan sajak yang dilantunkan Fikar W. Eda, mengambarkan geografis dataran tinggi Gayo.)
Sinar mentari belum terasa menghangatkan badan saat jam masih menunjukan pukul 06.00 WIB, hawa sejuk masih mengintari di sepanjang tubuh, awan putih [...]

October 23rd, 2010 | Posted in FEATURED, Headline | Read More »

Blogshop Aceh

Banda Aceh (20/10). Acara pembukaan pesta blogger nasional dilakukan oleh Deputy Consul General American Consule Medan, Anthony C. Woods. Dalam kata sambutannya dunia informasi semakin maju apa lagi dengan banyaknya jejaring sosial yang banyak menarik konsumennya. Di Indonesia sendiri Negara terbesar kedua di dunia yang mengunakan jejaring sosial facebook ungkapnya.
Dalam kegiatan blogshop pesta blogger + [...]

October 22nd, 2010 | Posted in Headline | Read More »

Kita Ada dan Kita Mampu!

Sejarah, sebuah identitas kaum atau bangsa. Akan tetapi, seiring perjalanan waktu, sejarah justru sering disalahartikan bahkan tidak sedikit yang “tega” memutarbalikkan fakta yang sesungguhnya. Akibatnya, tidak sedikit sejarah menjadi kabur. Sejarah menjadi rusak dan berantakan.
Akibatnya, sejarah sebagai pelajaran tidak dapat dijadikan sebagai rujukan, untuk melihat kembali lembaran-lembaran yang penuh dengan perjuangan dan pengorbanan.
Perjuangan dan pengorbanan [...]

October 19th, 2010 | Posted in Headline | Read More »

Apa Kabar Buruh Kita

Peluh mereka adalah nafas-nafas keluarga
Pemutus dahaga, untuk menyambung cerita
*
Canda mereka hambar , itu-itu saja
Hiburan mereka adalah lakon sang adikuasa
Yang gemar menabur berita cinta
*
karena nasib terus berkhianat
Akhirnya mereka menertawakannya saja
*
Di pabrik-pabrik mereka bercerita
Demam si kecil tak tahu bawa ke mana
Bisa sekolah seperti cerita Cinderela.
*
Di bawah-bawah jembatan mereka bertanya
Presiden kita kerjanya apa?
Gajinya berapa?
*
Menjelang Ramadhan
Mereka benar-benar berpuasa
Jika Lebaran [...]

October 19th, 2010 | Posted in Headline, SASTRA | Read More »

Recently Commented

  • ardhan: Mari kita berbagi bersama
  • Alhadi: Congratulation & Good Luck….
  • Achmad Zulfikar: woww.. masya Allah .. Blog DETak UNSYIAH bisa masuk 3 besar .. suatu prestasi Luar Biasa..
  • adhe: suatu kehormatan rasanya website DETaK bersanding dengan kompasiana.com. . . semoga meraih peringkat pertama,...
  • ardhan: selamat yaa